JAKARTA - Baru bisa terlelap dini hari atau menjelang pagi, jangan-jangan Anda mengalami insomnia? Kebiasaan tidur pagi ini secara tidak disadari bisa mengganggu aktivitas di keesokan harinya.
Bila Anda punya kecenderungan ini, ketahui dampak buruk insomnia, dilansir dari Telegraph, Rabu (1/3/17).
Meningkatkan Kecemasan
Insomnia bisa menyebabkan peningkatan hormon kortisol atau hormon stres. Hal ini menyebabkan peningkatan detak jantung dan membuat Anda lebih cemas dalam memulai hari.
Cenderung Minum Kopi
Karena ritme sirkadian tubuh yang tidak normal, energi Anda kian menerun. Bahkan, menenggak minuman berkafein menjadi salah satu solusi yang tidak sehat mengatasi masalah kesulitan tidur.
Marah Tidak Ada Alasan
Otak, organ yang paling berpengaruh ketika Anda kurang tidur akibat insomnia. Karena lonjakan hormon kortisol Anda bisa saja marah dan frustasi tanpa ada alasan yang jelas. Tentu emosi Anda berpengaruh terhadap kinerja di kantor.
Risiko Diabetes
Sebuah studi dari American Academy of Sleep Medicine menunjukkan, insomnia membuat tubuh menginginkan makanan cepat saji. Hal inilah yang menyebabkan insomnia berkaitan erat dengan obesitas dan diabetes.
sumber: riaupos.co
Dampak Insomnia Bisa Ganggu Aktivitas
Redaksi
Selasa, 00 0000 - 00:00:00 WIB

Dampak Insomnia Bisa Ganggu Aktivitas
Pilihan Redaksi
IndexPecah Rekor, UMRI Bakal Gelar Wisuda Selama 2 Hari
FinEXPO 2025, OJK Riau Ajak Masyarakat Melek Finansial
CMSE 2025 : "Pasar Modal untuk Rakyat, Satu Pasar Berjuta Peluang"
Pesona Tepian Batang Mandau, Dongkrak PAD Desa Melalui Event Wisata
Satya JKN Award 2025, Wujud Gotong Royong Bangsa Lindungi Pekerja
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Kesehatan
Santri Suspek Cacar Monyet di Meranti Dinyatakan Negatif
Rabu, 24 September 2025 - 11:07:24 Wib Kesehatan
Kadis Kesehatan Riau akan Telusuri Dugaan Kasus Cacar Monyet di Meranti
Selasa, 23 September 2025 - 16:43:42 Wib Kesehatan
Kemenkes Klarifikasi Dugaan Kasus Mpox di Riau: Masih Suspek, Bukan Terkonfirmasi
Selasa, 23 September 2025 - 09:33:19 Wib Kesehatan
Kasus Suspek Cacar Monyet Gegerkan Meranti, Korban Jiwa Dilaporkan
Senin, 22 September 2025 - 07:13:00 Wib Kesehatan