PEKANBARU - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau ternyata sudah memulai pelaksanaan tahapan polgubri 2018. Tahapan pilgubri dimulai pada 14 Juni 2017 lalu dengan melakukan sosialisasi Pilgubri kepada masyarakat luas.
Komisioner KPU Riau, Ilham Yasir Jum'at (21/7/17) memgatakan bahwa KPU Riau sudah melakukan sosialisasi mengenai pelaksanaan Pilgubri 2018 kepada seluruh lapisan masyatakat.
"Tahapan Pilgubri dimulai dengan sosialisasi Pilgubri 2018 pada 14 Juni 2017 lalu. Sosialisasi dilakukan mukai 14 Juni 2017 sampai dengan 23 Juni 2018. Disela pelaksanaan solusi, KPU Riau mulai 27 September 2017, KPU akan melakukan penyusunan dan pengesahan aturan penyelenggaraan pemilu," terangnya.
Disinggung pembentukan perangkat pemilu dan DPT, Ilham mengatakan bahwa untuk pembentukan perangkat pemilu seperti PPK, PPS dan KPPS, akan dilaksanakan pada 12 Oktober 2017 hingga 3 Juni 2018.
"Sedangkan untuk penetapan DPT, rencananya akan dilaksanakan mulai 24 November 2017 hingga 27 Juni 2018," kata Ilham.
Ia menambahkan, untuk penetapan DPT memiliki beberapa tahapan. Seperti penerimaan DP4, kemudian proses analisinya, lalu dilanjutkan dengan pemutahiran data, pengumumman dan tanggapan mengenai DPS oleh masyarakat sampai pada pengesahan DPT.***
sumber: riauterkini.com
Tahapan Pilgubri 2018 Dimulai Bulan Juni
Redaksi
Selasa, 00 0000 - 00:00:00 WIB
logo Komisi Pemilihan Umum (KPU)
Pilihan Redaksi
Index1 Januari 2026, Parkir di Alfamart Gratis
DPRD dan Pemko Pekanbaru Teken MoU KUA-PPAS APBD 2026 Senilai Rp 3,049 Triliun
Puncak Milad Muhammadiyah ke-113 dan UMAM ke-4 Dihadiri Raja Muda Perlis
PHR Catat Produksi Cemerlang di Sumur Pinang East-2 Capai 2.648 BOPD
TAF Turun Reses, Warga Sampaikan Masalah Banjir dan Program Rp 100 Juta per RW
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Pekanbaru
BMKG Prakirakan Cuaca Riau Cerah Berawan, Nihil Hujan
Kamis, 22 Januari 2026 - 07:47:52 Wib Pekanbaru
Aturan Tebang Pohon Tanpa Izin di Pekanbaru Tuai Respons Publik
Rabu, 21 Januari 2026 - 08:17:01 Wib Pekanbaru
Pangdam XIX/TT Pimpin Sertijab Danrem 031/Wira Bima
Selasa, 20 Januari 2026 - 11:32:45 Wib Pekanbaru