JAKARTA - Jemaah haji Indonesi sebanyak 46 kloter sudah tiba di Makkah, Arab Saudi. Ribuan jemaah itu diberangkatkan ke Makkah menggunakan 152 bus dari Madinah. Sebanyak 18.197 jemaah haji Indonesia berada di Madinah selama 8-9 hari untuk arbain di Masjid Nabawi. Arbain adalah melaksanakan salat 40 waktu (Isya, Subuh, Zuhur, Ashar, Maghrib) tanpa terputus berjemaah di Masjid Nabawi.
"Itu data yang masuk sementara terhitung pukul 07.30 Waktu Arab Saudi sejak kedatangan pertama Minggu 6 Agustus lalu," kata Petugas Pelaksana Sistem Komputerisasi dan Informasi Haji Terpadu (Siskohat) Erik Suryaman Suryana di Makkah, Rabu (9/8/17).
Tidak hanya dari Indonesia, jemaah haji dari negara lain juga mulai berdatangan ke Makkah. Suasana saat ini di Masjidil Haram terlihat ramai jemaah dari berbagai negara.
Sementara data jumlah jemaah yang terbang dari Tanah Air ke Madinah, sampai hari ke-12 tercatat sudah 77.627 jemaah Lebih dari 18 ribu di antaranya sudah bertolak ke Makkah.
sumber : merdeka.com
Jemaah Haji Indonesia Sebanyak 46 Kloter sudah di Makkah
Redaksi
Selasa, 00 0000 - 00:00:00 WIB

jemaah haji indonesia tiba di mekkah. ©2017 dok foto Kemenag
Pilihan Redaksi
IndexJadi Walikota, Paslon AMAn Bakal Gelar Pasar Murah Setiap Bulan
H-7 Pencoblosan, Dukungan Untuk Kemenangan AMAn Mengalir Deras
Dipasangkan Tanjak Kehormatan, LHMB Siap Menangkan Paslon AMAn
Gesa Pembangunan Infrastruktur, Paslon AMAn Bakal Sulap Rumbai Jadi Rumbai Raya
Silaturahmi dengan Pj Wali Kota Pekanbaru, Paslon INTAN Siap Beresin Utang!
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Nasional
Polda Sumbar Berbagi Takjil dan Bingkisan Lebaran, Pererat Silaturahmi dengan Awak Media
Jumat, 14 Maret 2025 - 18:11:39 Wib Nasional
Rotasi Besar di Polda Sumbar, Sejumlah Kapolres Berganti, Pejabat Utama Dimutasi
Jumat, 14 Maret 2025 - 12:33:42 Wib Nasional
Rapat dengan Mendes, Syahrul Aidi Sampaikan Pertanyaan Kades Terkait Koperasi Desa Merah Putih
Jumat, 14 Maret 2025 - 12:21:45 Wib Nasional
Ahok Diperiksa Kejagung 10 Jam Terkait Dugaan Korupsi di Subholding Pertamina
Jumat, 14 Maret 2025 - 08:54:00 Wib Nasional