Demikian disampaikan Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat, Andi Arief dalam akun twitternya, @AndiArief_, sesaat lalu, Senin (12/11).
Diketahui, Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyerukan kepada seluruh kadernya untuk menjauhi politik SARA karena sudah berlalu di Pilkada DKI 2017.
Andi Arief mengatakan Eggi Sudjana adalah salah satu dari sekian tokoh politik yang menjadi korban tidak berdosa atas upaya bipolarisasi Jokowi yang mengakali Parlemen, UU dan MK.
"Mereka yang buta dan budek adalah yang tidak mengerti Indonesia terancam konflik besar akibat politik bipolar. Kita harus segera hijrah dari negara dengan politik bipolar menjadi negara persatuan," demikian Andi Arief. (irc/rmo)
Buta dan Budek, Mereka tak tahu Indonesia Terancam Konflik Besar
Redaksi
Selasa, 00 0000 - 00:00:00 WIB
Andi Arief
Iniriau.com - Partai Demokrat belajar dari pendahulu yang Presidennya berupaya hindari politik bipolar dengan cara demokratis.
Pilihan Redaksi
IndexSemangat Sumpah Pemuda, KNPI Ajak Pemuda Dukung Pembangunan Daerah
Rapatkan Barisan, Sekjen DPP Demokrat Hadiri Rakerda Demokrat Riau
Paket Umroh Rp 27,5 Juta, RPW Bakal Berangkatkan Jemaah Perdana dari Riau
Pecah Rekor, UMRI Bakal Gelar Wisuda Selama 2 Hari
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Politik
Konsolidasi Partai, DPP Tunjuk Ahmad Doli Pimpin Sementara Golkar Riau
Ahad, 02 November 2025 - 14:39:08 Wib Politik
Rapatkan Barisan, Sekjen DPP Demokrat Hadiri Rakerda Demokrat Riau
Jumat, 24 Oktober 2025 - 21:00:00 Wib Politik
Syamsuar Ajak Kader Golkar Teladani Semangat Para Pahlawan
Senin, 20 Oktober 2025 - 14:24:49 Wib Politik
